Quetzalcoatlus adalah seekor Pterosaur, sekaligus hewan
terbang terbesar dalam sejarah. Lebar sayap yang terbesar sepanjang 12 meter
(sebesar pesawat bermesin propeler). Kehidupannya kira-kira di sekitar pantai,
karena bentuk paruhnya yang memungkinkan untuk menangkap ikan.
Beberapa fakta Quetzalcoatlus adalah sebagai berikut:
- Memiliki paruh yang sangat panjang dan runcing.
- Quetzalcoatlus memiliki mahkota, namun bentuk dan ukuran pastinya belum diketahui.
- Fosil pertama reptil penerbang raksasa ini ditemukan di Texas, USA, pada 1971.
- Awalnya Quetzalcoatlus diperkirakan berjalan tegak, dengan sayap yang terlipat di belakang. Namun saat ini diyakini bahwa ia berjalan dengan kaki dan sayapnya.
- Panjang leher Quetzalcoatlus mencapai 2, 4 m.
- Hewan ini tinggal di pedalaman dan kemungkinan mencari makanan di danau dan sungai.
- Pemakan bangkai.
- Tulang kaki depan Quetzalcoatlus juga lebih panjang daripada pterosaurus lainnya. Jadi, meskipun ia tidak dapat berlari, ia adalah pejalan kaki yang gesit.
- Memiliki penglihatan yang tajam.
- Kaki Quetzalcoatlus yang bercakar menunjukkan bahwa ia hidup dalam kelompok seperti burung, yang menggantung ke sisi untuk bertengger.
- Tinggi Quetzalcoatlus 7 m.
Comments
Post a Comment